5 Jenis Biaya Yang Harus Di Bayar Di Universitas Unpar – Universitas Parahyangan atau Unpar, adalah salah satu perguruan tinggi swasta (PTS) dengan jumlah peminat paling tinggi di dalam negeri. Unpar sebagai institusi pendidikan tinggi favorit karena kualitas pelayanan serta proses pembelajaran sangat baik.
5 Jenis Biaya Yang Harus Di Bayar Di Universitas Unpar
Baca Juga : 5 Jurusan Yang Terdapat Di Universitas Triksakti
Sebagai institusi pendidikan tinggi dengan nilai akreditasi kampus A dari BAN-PT, Unpar tentu saja dapat bersaing meskipun di Bandung terdapat banyak universitas berstatus negeri. Akreditasi Unpar juga menjadi salah satu faktor utama tingginya jumlah peminat Unpar.
1. Biaya Registrasi Unpar
Sebenarnya biaya ini hanya cara untuk memperjelas total biaya minimal yang harus di bayar oleh semua mahasiswa baru di Unpar. Adapun biaya registrasi kuliah Unpar terdiri dari UKPA + Biaya SKS + Sumbangan Solidaritas.
2. Biaya Kuliah Pokok Semester
Biaya ataupun Uang Kuliah Pokok Semester (UKPS) di Unpar hampir serupa dengan UKPA, tapi bedanya ialah biaya ini jumlahnya lebih kecil serta wajib di bayarkan setiap semester. Dengan kata lain, tiap mahasiswa baru maupun lama pasti di kenai biaya UKPS Unpar sesuai jurusan masing-masing.
3. Biaya Pokok Awal Unpar
Adapun iaya atau Uang Kuliah Pokok Awal (UKPA) Unpar adalah sebuah biaya wajib bagi seluruh mahasiswa baru di Universitas Parahyangan. Di mana Besarnya biaya kuliah Unpar tersebut berbeda untuk setiap program studi serta jalur pendaftaran.
4. Sumbangan Solidaritas Unpar
Sumbangan solidaritas Unpar ialah biaya dalam bentuk sumbangan tambahan terhadap kampus. Di mana besar biaya sumbangan solidaritas ini hanya memperoleh nilai minimal, sementara kamu dapat memberikan uang dengan jumlah lebih besar.
5. Biaya SKS Unpar
Apabila kamu belum tahu, istilah SKS ialah singkatan dari sistem kredit semester, yaitu hitungan kredit untuk sebuah mata kuliah atau pelajaran. Nilai SKS matkul di Unpar sendiri tidak selalu bernilai 1, terkadang ada suatu matkul bernilai 2 hingga 3 SKS.
Dengan kata lain biaya SKS Unpar ialah besarnya tarif pelajaran yang di ambil dalam satu semester pembelajaran. Makin banyak SKS di ambil oleh seorang mahasiswa Unpar, maka akan semakin besar juga biaya SKS tersebut.